Upacara bendera yang dipimpin oleh Kodim 1801 Manokwari

UPACARA BENDERA YANG DIPIMPIN OLEH KORAMIL 01 KODIM 1801 MANOKWARI
Manokwari - Kegiatan pelaksanaan upacara bendera pada hari senin, 16 Maret 2020 yang dipimpin oleh pembina upacara Bapak Pelda Sugiyanto (Koramil 01 Kodim 1801 Manokwari) beserta ajudan Bapak Serda Darwis dan siswa kelas 8-G yang membawakan upacara bendera.
Kata sambutan yang diberikan oleh bapak koramil dan memberikan pengarahan mengenai informasi kesehatan tentang maraknya virus COVID-19 (CORONA), beliau menyampaikan kita semua bapak/ibu guru beserta siswa/i harus menjaga kebersihan setiap saat, harus cuci tangan selalu, kita harus belajar peka terhadap lingkungan sekitar demi terjaganya ksehatan bagi kita sendiri, kita juga tidak boleh panik, stress karena virus tersebut.
Yang lebih terpenting kita semua harus selalu waspada, siaga dan selalu berdoa, usahakan jangan sembarang berpegangan tangan bagi sesama kita, karena disitu bisa saja terdapat wabah virus. Demikian kata sambutan dan pengarahan dari bapak koramil 01 kodim 1801 manokwari. Tetap semangat dan jagalah kesehatan, tuturnya.
Redaksi : FP
Share This Post To :
Kembali ke Atas
Artikel Lainnya :
- IN HOUSE TRAINING (IHT)
- Selamat Menjalankan Ibadah Puasa
- Cara belajar daring dengan menggunakan aplikasi Vicon Webex dan Zoom
- Belajar menarik dan mudah dengan menggunakan aplikasi Quizizz
- Pelaksanaan Upacara Bendera Tanggal 9 Maret 2020
Silahkan Isi Komentar dari tulisan artikel diatas :
Komentar :
Kembali ke Atas